Tracer Study Alumni
Kepada Yth. Saudara/Saudari Alumni,
Saat ini kami sedang melaksanakan Tracer Study Alumni FIP IKIP Siliwangi. Tracer study ini memiliki peranan yang sangat penting dalam memberikan gambaran yang lebih jelas mengenai kualitas pendidikan yang telah diberikan oleh IKIP Siliwangi, serta untuk mengetahui sejauh mana lulusan mampu mengaplikasikan ilmu yang telah dipelajari di dunia kerja. Selain itu, hasil dari tracer study ini juga diharapkan dapat menjadi bahan evaluasi yang konstruktif bagi pihak kampus dalam merancang dan meningkatkan kurikulum serta program-program pendidikan lainnya, agar lebih relevan dan sesuai dengan kebutuhan pasar kerja. Informasi yang Saudara/Saudari berikan melalui kuesioner ini akan kami jaga kerahasiaannya. Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas kerjasama dan bantuan yang telah diberikan.
Berikut ini adalah Link TRACER STUDY alumni FIP IKIP Siliwangi: